Seperti halnya dalam sistem pertanian anorganik, pertanian organik pun membutuhkan benih/bibit. Benih merupakan bahan tanam berupa biji, sedangkan bibit adalah bahan tanam yang sudah berupa tanaman muda (tanaman trubusan). Benih/bibit